Kamis, 06 November 2008

Penjaringan Balon Ketua Iluni FIK UI Periode 2009-2011

Sejak saat ini Tanggal 12 Nopember 2008 s/d 15 Nopember 2008, Caretaker membuka lowongan dan menawarkan kesedian bagi para Alumni FIK UI untuk dapat berpartisipasi dan mendaftarkan diri Untuk menduduki Posisi Ketua Iluni FIK UI Periode 2009 - 2011 sekaligus untuk kepengurusan Iluni FIK-UI
Mekanisme dan proses penjaringan Bakal Calon (Balon)
Ketua Iluni FIK UI 2009-2011
  1. Menyebarluaskan melalui internet web fik tentang agenda pemilihan blog ilun
  2. Mengumumkan melalui web fik
  3. Mengumumkan melalui e-mail angkatan
  4. Pemberitahuan kepada iluni melalui caretaker
  5. Mengirimkan surat langsung
  6. Balon mengirimkan visi, misi, program kerja, persyaratan administrasi secara umum dengan menyertakan foto berwarna 4x6 berwarna
  7. Caretaker menentukan calon dari balon yang diseleksi
  8. Caretaker mengembangkan instrument evaluasi untuk assessment balon
  9. Penyampaian persyaratan ditutup pada tanggal 15 Desember 2008, jam
Adapun Persyaratan Balon Ketua Iluni FIK UI Periode 2009 - 2011
1. Alumini FIK
2. Sehat Jasmani dan rohani
3. Visioner
4. Pengalaman berorganisasi
5. Berdomisili di wilayah Jabodetabek
6. Memiliki Hubungan dan Jaringan luas
7. Komitmen, peduli terhadap almamater
8. Mau bekerja keras dan membangun untuk almamater
Menentukan calon dari balon
1. Pemanggilan balon untuk fit-prover test pada tanggl 23 Desember 2008
2. Caretaker menentukan 3 calon berdasarkan instrument assessment
3. Profil 3 calon terpilih dipublikasikan

Tidak ada komentar: